tanggung jawab adalah sebuah amanat atau tugas dari seseorang yang dipercayakan buat kamu untuk menjaganya. maka dari itu kamu harus memegang teguh tanggung jawab yang diberikan kepada kamu. seandainya kamu bisa melakukannya dengan baik kamu akan dipandang sebagai orang yg berguna dalam kehidupan ini. jiga kamu gagal kamu akan memjadi orang yang dianggap kurang berguna dan bisa dipercaya bagi orang lain. maka dari itu kepercayaan lewat tanggung jawab yg diberikan harus kamu laksanakan dengan baik dan dipegang teguh .
Pengabdian adalah ketika kita memberikan lebih dari sekedar untuk kebutuhan kita sendiri dengan apa yang kita mampu tanpa bermaksud pamrih kecuali memberi manfaat untuk orang lain dan lingkungannya, agar mendapatkan ridha dari yang Maha Kuasa. Seseorang tidak merasa berjasa karenanya, dia juga tidak meminta pengakuan karenanya. Sesorang melakukannya dengan sukarela..Bukan berarti ia tidak berbuat untuk dirinya juga, namun ia berbuat lebih .
Pemberdayaan ini memerlukannya. Lihatlah ke masing-masing diri (termasuk saya ke diri saya sendiri ), apakah kita bekerja selama ini hanya untuk sendiri atau juga untuk orang lain dan lingkungan kita secara sukarela. Bukankah Yang terbaik dari Ummat ini adalah yang paling bermanfaat bagi orang lain, maka ketika misinya masih yang penting untuk diri sendiri (sementara kita wajibkan ada relawan di proyek ini ), bukankah sebaiknya kita mulai merefleksi diri dan berbuat lebih produktif.
Source : http://www.p2kp.org/forumdetil.asp?mid=33342&catid=4&
No comments:
Post a Comment